Alumni Dayah Deklarasi Dukung Mualem – Dek Fad di Pilkada Aceh 2024

WARTA 1 NEWS

- Redaksi

Kamis, 5 September 2024 - 22:53 WIB

5017 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Alumni Dayah Abu Tanoh Mirah sekabupaten Pidie, Aceh mendeklarasikan diri Mendukung Mualem – Dek Fad sebagai calon Gubenur dan wakil pada Pilkada 2024.

Deklarasi tersebut dilakukan di Dayah Bustanul Huda pimpinannya Tgk H Abu Bakar (Abu Barieh) selaku ketua MUNA Pidie di Desa Beulangong Basah, kec, Mutiara Timur, Kab, pidie, Rabu (4/9/2024), kata Tgk H Muhammad Nur M.Si Sekjen IKAT ADAT Aceh.

Ikut di hadiri Sekjen Ikatan Alumni Dayah Abu Tanoh Mirah (IKAT ADAT Aceh ) Tgk H Muhammad Nur M.Si dan juga Ulama Kharismatik Aceh yaitu Abati Nuruddin Buloh, Abon Ajad Didoh, Abi Razali, Waled Mustafa Pulo, Abon Paloh, Abah Muraki, Abon Awe geutah, waled Herman Paya, Waled Mulyadi MJ dan juga ulama lainnya sekaligus ikut dihadiri Ratusan jamaah

Deklarasi ini merupakan wujud solidaritas ulama muda Aceh dalam mendukung Mualem – Dek Fad, Teruji telah membuktikan kapasitas dan integritasnya selama menjabat wakil Gubernur Aceh dan DPR RI.

Kepemimpinannya yang inklusif dan visioner telah membawa banyak perubahan positif bagi Aceh

Kami percaya bahwa dengan kepemimpinannya, Aceh akan menjadi lebih ramah, inklusif, dan berkelanjutan dalam bingkai syariat islam

Berita Terkait

Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas
Alumni Dayah Aceh Jabat Posisi Penting di UIN Ar-Raniry Banda Aceh
Dek Fadh: Angkat Guru Honorer Jadi PPPK Tanpa Tes Sebagai Penghormatan Pengabdian
Koordinator UAS Aceh: Stop Klaim Dukungan Politik UAS Secara Sepihak
Dek Fadh: Angkat Guru Honorer Jadi PPPK Tanpa Tes Sebagai Penghormatan Pengabdian
Demi Martabat Aceh, saya minta Paslon Gub 01 Segera Stop Polalirasi Politik Aceh !
Qomar Kuntadi mengajak masyarakat dan eks Napiter Banten untuk Sukseskan Pilkada yang Aman
Zulfadhli: Pernyataan Abu Mudi Soal Dek Fadh Kurang Elok

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 16:12 WIB

HOAKS Daur Ulang! Isu Lama soal Narkoba di Lapas I Medan Digoreng untuk Kepentingan Tertentu

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:56 WIB

Kanwil Ditjenpas Jawa Barat Gelar Bazar Tebus Murah Sembako untuk Keluarga Warga Binaan di LPP Bandung

Jumat, 21 Maret 2025 - 00:33 WIB

Tingkatkan Keimanan di Bulan Suci, Lapas Perempuan Medan Terima Safari Ramadhan UINSU

Kamis, 20 Maret 2025 - 13:36 WIB

Para Pelatih PON XXI Sumut akan Temui Bobby Nasution Tanyakan Pemotongan Bonus

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:13 WIB

Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno Pimpin Rapat Dinas Seluruh Jajaran, Perkuat Tugas dan Fungsi Pegawai

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:32 WIB

Berbagai Manfaat Dapat Dirasakan Masyarakat dan Pemerintah Dari Pembangunan KDM CitraLand

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:34 WIB

Lapas Perempuan Medan Lakukan Penandatanganan Nota Kesepakatan Kerja Sama Pengelolaan Limbah B3

Senin, 17 Maret 2025 - 15:32 WIB

Permintaan Autopsi Saksi Ditolak Terdakwa

Berita Terbaru